Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2021

Komputer Dari Jaman Ke Jaman

Gambar
   Tidak bisa dipungkiri teknologi terus berjalan maju seiring berjalan nya waktu sudah banyak yang berubah bakan pada perkembangan komputer yang terbagi menjadi 5 generai apa saja itu  1.           GENERASI PERTAMA Komputer generasi pertama  berawal dari tahun 1942 – 1959.  Komputer genarasi  ini disebut juga sebagai komputer dinosaurus karena ukurannya yang relatif besar mirip komputer induk atau komputer utama. Komputer generasi pertama masih sangat sederhana dan belum kompleks penggunaanya. Hanya orang yang ahli sajalah yang dapat menggunakan komputer ini karena sangat sulit dan daya komputesinya sangatlah lambat. Komputer generasi pertama menggunakan tabung vakum ( vacuum tube)  untuk memproses dan menyimpan data. Tabung vakum berukuran seperti lampu kecil. Tabung ini cepat panas dan mudah terbakar. Ribuan tabung vakum diperlukan untuk mengoperasikan komputer generasi pertama. Tabung hampa udara sebagai penguat sinyal, merupakan ciri khas komputer generasi pertama. Pada awalnya, t

Cara Kerja Sistem Komputer

Gambar
  Seluruh rangkaian proses ini merupakan dasar sederhana dari kerja komputer. Pengambilan informasi dinamakan  input ,  penyimpanan informasi disebut  memory  atau  storage , pengolahan informasi dinakana  processing , sementara pengeluaran  output  spesifik tentu saja disebut dengan  output . Pada dasarnya komputer di belahan dunia manapun bekerja dengan keempat dasar ini, dan dengan menyederhanakan menjadi empat bagian besar di atas Anda mungkin bisa lebih mudah mengerti. Dalam proses input beberapa perangkat yang sering Anda temui misalnya mouse, keyboard, ataupun mikrofon yang Anda sambungkan ke PC Anda. Apapun yang dapat membuat sinyal masuk ke dalam komputer maka disebut dengan input. Sementara untuk proses penyimpanan maka pada PC yang Anda miliki pastilah terdapat  hard drive . Beberapa media penyimpanan lain yang mungkin Anda kenali misalnya  flash disk, micro SD,  atau  memory card . Kemudian bagian yang memiliki fungsi pemrosesan informasi pada PC Anda disebut dengan  centra

Komponen-Komponen Motherboard beserta fungsinya

Gambar
   Komponen-Komponen Motherboard Beserta Fungsinya . Motherboard merupakan salah satu hardware komputer yang terdapat di dalam CPU. Motherboard sering disebut juga dengan sebutan “papan induk” yang merupakan sebuah hardware berbentuk papan yang berfungsi sebagai tempat berbagai macam  hardware komputer  lainnya saling terhubung. Jadi, motherboard ini adalah ‘sang penghubung’ perangkat-perangkat komputer lainnya. Motherboard sendiri memiliki komponen-komponen di dalamnya (di atasnya), yang masing-masing komponen tersebut memiliki fungsi yang berbeda. Masih banyak yang belum mengetahui tentang nama-nama komponen motherboard dan juga fungsinya.Untuk itu, Webmobile akan coba menyajikan artikel tentang komponen-komponen motherboard beserta fungsinya. 1. CPU Socket / Socket Prosessor Socket Prosessor adalah komponen motherboard yang berfungsi sebagai tempat memasang prosessor. Dilihat dari segi tampilannya, di sekitar area CPU socket ini selalu ada 4 lubang yang berfungsi sebagai penyangga H

Ragam Macam Sistem Operasi

Gambar
  Sistem operasi merupakan salah satu tulang punggung komputer masa kini. Setiap perangkat laptop, smartphone maupun PC pasti memiliki sistem operasi untuk memudahkan penggunaan sehari-hari. Terlepas dari itu, tahukah Anda terkait fungsi, peran, dan macam-macam sistem operasi? Apa sih sebenarnya pengertian sistem operasi atau OS itu? Lalu, kenapa sistem operasi seperti Windows harus dijual dalam bentuk lisensi? Nah, untuk menjawab berbagai pertanyaan tersebut kebetulan pada kesempatan kali ini kita akan sama-sama membahas tentang sistem operasi yang ada di komputer.Penasaran seperti apa pembahasannya? Berikut selengkapnya.   Apa Itu Sistem Operasi? Secara umum, pengertian sistem operasi adalah perangkat lunak (software) yang berfungsi sebagai antarmuka dan pengatur semua sumber daya pada perangkat komputer. Peran utama OS yaitu menjadi penghubung antara tiga komponen utama yang terdiri dari software (aplikasi dan program), hardware (CPU, kartu grafis, monitor, keyboard, dlll), serta br